great info

Tuesday, January 11, 2022

How to Create Luck in Life

Dua Bahasa, Inggris dan Indonesia

How to Create Luck in Life


We all hope for luck, but not everyone understands how luck works

There are many people who interpret their luck thinking that luck is something that cannot be controlled and is also created consciously and intentionally

 But actually luck itself can be managed in several ways

To further explain this theme, namely how to create a small fortune, it is better if we have to equalize the frequency and perception that what is meant by luck here is the condition that we expect to happen.

 By equating these perceptions, we can move on to the next step, which is how to anticipate so that he will come

 To explain this theme, it is better if we make an analogy that luck is like a butterfly, the more we chase it, the more the butterfly will run away.

 Therefore, for those who are smart, they no longer focus on how to chase the butterfly but prioritize what the butterfly likes.

 It turns out that butterflies really like gardens, namely gardens which contain a variety of beautiful and fragrant flowers

 So that's where we should focus by focusing on making a garden, then indirectly we are inviting the butterflies to come to our garden.

 It's a simple analogy how to invite luck by presenting a butterfly as the most perfect analogy

 In life sometimes we see the results we want to get but not the process that makes those results happen

Just like with someone who wants to catch a butterfly, they want to get a butterfly but have not been able to understand the wishes and preferences of the butterfly so they always have trouble getting a butterfly in their hands.

 This is also what we have to understand that luck has a certain pattern just like a butterfly they really like something when we understand all of that then the potential to bring luck is very large

One way to invite the necessities of life is to stay in touch or in simple language is networking or building good relationships with every human being.

These are the seeds of good luck with this when we can take care of it properly it will produce trees which of course the trees are very dependent on the seeds we have or with whom we are related

The more we nurture seeds or establish relationships with many people, the potential for getting superior seeds will be even greater and when we get some superior seeds, the seeds will soon grow into a tree with very thick leaves and even lots of fruit.

That is an illustration of how to bring good luck in life, so let's understand that in this life we ​​must have good relationships with many people, that way every relationship we build will produce trees and we hope that later sweet fruit later

Luck in life is the fruit of what we have planted before, so there is no such thing as coincidence

 Living this life, everything is a process that we do consciously or unconsciously, with it all will produce good luck in life, whether we are aware of it or not.

That's a simple way to create a small fortune, hopefully this article can help us all open our minds that the more we establish good relationships with many people, especially qualified people or quality people, the potential for big life luck will widen open.

 So keep a good relationship with anyone because who knows which of these people will open the door of luck that we have been dreaming of. Greetings networking every time

Bahasa Indonesia

 

Cara Menciptakan Keberuntungan Hidup


Setiap kita tentu mengharapkan datangnya keberuntungan, namun tidak semua orang memahami cara kerja keberuntungan itu datang

Ada banyak orang yang mengartikan keberuntungan mereka berpikir bahwa keberuntungan adalah sesuatu yang tidak bisa dikendalikan dan juga diciptakan secara sadar dan sengaja

 Namun sebenarnya keberuntungan itu sendiri bisa kita siasati dengan beberapa cara

Untuk lebih menjelaskan tentang tema ini yaitu bagaimana cara menciptakan keberuntungan kecil ada baiknya kita harus menyamakan frekuensi dan persepsi bahwa yang dimaksud dengan keberuntungan disini adalah kondisi yang kita harapkan terjadi

 Dengan menyamakan persepsi tersebut maka kita bisa ke langkah selanjutnya yaitu bagaimana mensiasati agar dia datang

 Untuk menjelaskan tema ini ada baiknya kita menganalogikan bahwa keberuntungan itu seperti kupu-kupu, semakin kita kejar maka kupu-kupu itu akan semakin lari menjauh

 Oleh karena itu bagi mereka yang cerdik mereka tidak lagi fokus kepada bagaimana cara mengejar kupu-kupu tapi lebih memprioritaskan kepada apa yang disukai kupu-kupu tersebut

 Ternyata kupu-kupu sangat menyukai kebun yaitu kebun yang yang didalamnya berisi aneka bunga-bunga yang indah dan harum

 Maka dari sanalah seharusnya kita memfokuskan diri dengan memfokuskan membuat kebun maka secara tidak langsung kita sedang mengundang kupu-kupu itu akan datang ke kebun kita

 Itu adalah sebuah analogi sederhana bagaimana mengundang keberuntungan yaitu dengan menghadirkan kupu-kupu sebagai analogi yang paling sempurna

 Dalam hidup terkadang kita melihat hasil yang ingin kita dapat namun bukan proses yang membuat hasil itu terjadi

Sama seperti dengan seorang yang ingin menangkap kupu-kupu, mereka ingin mendapat kupu-kupu tapi belum mampu untuk memahami keinginan dan kesukaan kupu-kupu tersebut sehingga mereka selalu kesulitan untuk mendapatkan kupu-kupu di tangan

 Ini pulalah yang harus kita pahami bahwa keberuntungan itu memiliki pola tertentu sama seperti kupu-kupu mereka sangat menyukai sesuatu ketika kita memahami semua itu maka potensi untuk mendatangkan keberuntungan sangat besar

Salah satu cara untuk mengundang kebutuhan hidup adalah dengan cara bersilaturahmi atau dalam bahasa sederhana nya adalah networking atau membangun hubungan baik dengan setiap manusia

Ini merupakan bibit-bibit keberuntungan dengan ini ketika kita bisa memeliharanya dengan tepat maka akan menghasilkan pohon yang tentu saja pohon-pohon tersebut sangat bergantung dengan bibit yang kita miliki atau dengan siapa kita berhubungan

Semakin kita banyak memelihara bibit atau menjalin hubungan dengan banyak orang maka potensi mendapatkan bibit unggul akan semakin besar dan ketika kita mendapatkan beberapa bibit unggul maka bibit itu akan segera bertumbuh menjadi pohon yang sangat lebat daunnya dan bahkan banyak pula buahnya

Itu adalah gambaran bagaimana cara untuk mendatangkan keberuntungan hidup oleh karena itu marilah sama-sama kita memahami bahwa dalam hidup ini kita harus baik-baik menjalin hubungan dengan banyak orang, dengan cara itu maka setiap hubungan yang kita bangun tengah akan menghasilkan pohon  dan kita berharap nantinya berbuah manis kelak

Keberuntungan hidup merupakan buah dari apa yang kita pernah tanam sebelumnya, jadi tidak ada yang namanya kebetulan

 Jalani hidup ini semuanya adalah proses yang kita lakukan secara sadar atau tidak sadar yang dengan itu semua akan membuahkan keberuntungan hidup, baik yang kita sadari maupun yang tidak kita sadari

Demikianlah cara sederhana untuk menciptakan keberuntungan kecil semoga artikel ini bisa membantu kita semua membuka pikiran bahwa semakin kita menjalin hubungan baik dengan banyak orang, terutama orang-orang yang qualified atau orang-orang yang berkualitas maka potensi mendapatkan keberuntungan hidup yang besar semakin terbuka lebar

 Jadi tetaplah menjalin hubungan baik dengan siapapun karena siapa tahu di antara sekian orang-orang tersebut membuka pintu keberuntungan yang selama ini kita impikan. Salam networking setiap saat


No comments:

Post a Comment